Bali, 30 Oktober 2018 – Pemerintah Daerah Provinsi Bali dan Conservation International-Indonesia (CI Indonesia) hari ini meluncurkan Indeks Kesehatan Laut Bali atau Ocean Health Index (OHI)+ untuk Kawasan laut di Bali. OHI Bali merupakan pilot project tingkat provinsi yang pertama kali diluncurkan di Indonesia. Tanda plus di belakang OHI menunjukkan ...
Read More »